KEUTAMA'AN ORANG YG MENDIRIKAN SHOLAT
Nabi Muhammad
saw’ bersabda:” Shalat itu ialah:
1.
Membuat keridhaan Allah
2.
Sunnah para nabi
3.
Kecintaan para malaikat
4.
Cahaya ke ma’rifatan
5.
Pokok keimanan
6.
Yang membuat di perkenankan nya do’a
7.
Diterima nya amal
8.
Keberkahan harta dan perkerjaan
9.
Senjata untuk mengalahkan musuh
10.
Kebencian setan
11.
Sebagai penolong (syafa’at) anatara orang
yang melaksanakannya dengan malaikat maut
12.
Pelita di kubur sampai hari kiamat
13.
Sebagai naungan yang menaunginya pada hari
kiamat
14.
Mahkota diatas kepala nya
15.
Pakaian pada badan nya
16.
Menjadi bentengantara diri nya dengan
neraka
17.
Sebagai hujjah antara dirinya dengan
Tuhannya
18.
Yang memberatkan timbangan (kebaikan)
19.
Melintasi jembatan (shirath) dengan selamat
20.
Dan kunci (pembuka) surga
Nabi saw.bersabda: ”pada hari kiamat keluarlah binatang peranak kalajengking
dari neraka Jahannam , yang panjang nya
sepanjang antara langit dan bumi, lebar nya selebar antara ujung timur dan
barat . Binatang itu bernama Harisy.Malaikat jibrail bertanya : “Wahai Harisy,
kamu akan pergi kemana dan siapa yang kamu cari?” Harisy menjawab, aku pergi
mencari lima golongan , yaitu:
1.
Orang yang meninggalkan sholat
2.
Orang yang menahan (tidak mau mengeluarkan
) zakat
3.
Orang yang durhaka kepada kedua orang tua
nya
4.
Peminum khamar (minuman keras yang memabukkan)
5.
Orang yang memperbincangkan urusan dunia
di dalam masjid .”oleh sebab itu , Allah
swt. berfirman :وأن المسجد لله فلا تدعوا مع الله احدا
Artinya :
“Dan sesungguh
nya mesjid mesjid itu adalah kepunyaan Allah .Maka janganlah kamu menyembah
seseorang pun di dalam nya di samping (menyembah) Allah”: (QS. Al-jinn:18).
Karena nya ,
ambillah pelajaran, wahai orang-orang
yang lalai
Sumber: (zubdatul Wa’izhin).
Sumber: (zubdatul Wa’izhin).
Komentar
Posting Komentar